Kadis Pendidikan Kabupaten Labuhanbatu Tepung Tawari Staffnya Berangkat Naik Haji

    Kadis Pendidikan Kabupaten Labuhanbatu Tepung Tawari Staffnya Berangkat Naik Haji
    Ket.Foto: Kadis Pendidikan Kabupaten Labuhanbatu Memberi Setawar Sedingin Kepada Staffnya Untuk Berangkat Naik Haji Di Masjid Dinas Pendidikan Kabupaten Labuhanbatu, Rabu(25/5/2022)

    LABUHANBATU-Dinas Pendidikan Kabupaten Labuhanbatu menggelar acara Halal bihalal, sekaligus upah upah kepada 16 calon jemaah Haji di Lingkungan Dinas Pendidikan Labuhanbatu, Rabu (25/05/2022) di Kediaman Kepala Dinas Pendidikan Jalan Islamic Center Rantauprapat.

    Acara dimulai dengan pembacaan lantunan ayat suci Al Quran, kemudian pembacaan doa yang dibawakan Ketua FKUB Labuhanbatu H. Galih Orlando S.Pd.I SH.M.KN.

    Kemudian, acara dilanjutkan dengan Penyematan berupa kain sekaligus Upah upah kepada Calon Jemaah Haji.

    Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Labuhanbatu Asrol Aziz Lubis SE MAP dalam sambutannya mengucapkan selamat Hari Raya Idul Fitri kepada seluruh Pegawai, Staf dan Honorer di Lingkungan Dinas Pendidikan Labuhanbatu.

    “Kami keluarga besar Dinas Pendidikan Kabupaten Labuhanbatu mengucapkan mohon maaf lahir dan batin, ”Ucapnya.

    Kepada calon jemaah Haji di Lingkungan Dinas Pendidikan Labuhanbatu, Asrol juga berdoa, agar para calon jemaah Haji diberikan kesehatan dari Allah SWT baik itu sebelum berangkat maupun setelah kembalinya dari tanah suci.

    "Kami doakan, kepada calon jemaah haji agar diberikan kesehatan dan keselamatan dari Allah SWT, ”Tutupnya.

    Acara kemudian dilanjutkan dengan bersalam salaman dan makan siang bersama.

    Turut hadir dalam acara Halal Bihalal, seluruh Korwil di 9 Kecamatan, para ASN, Staf, Honorer di lingkungan Dinas Pendidikan Labuhanbatu. (MAH) 

    Labuhanbatu
    azhar harahap

    azhar harahap

    Artikel Sebelumnya

    Sekda Labuhanbatu Hadiri Pelaksanaan FGD...

    Artikel Berikutnya

    Bupati Bersama ASN Gelar Upacara Gabungan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    PERS.CO.ID: Jaringan Media Jurnalis Independen
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Nagari TV, TVny Nagari!
    Advokat Tutik Rahayu dan Horas Sianturi: Penggiringan Opini Publik Tak Baik, Ini Sebenarnya
    Komitmen Keberlanjutan KAI Logistik: Penguatan Moda KA, Digitalisasi, dan Aksi Hijau
    Wanita Tangguh Dukung TMMD ke 120 Kodim 0209/LB, Program Unggulan Kasad Wujudkan Impian Masyarakat
    Warga Tolak Rencana Bangunan Swalayan Ternama Dan Surati Bupati Labuhanbatu, Lurah : "Saya Mengetahui Surat Warga Ke Bupati Labuhanbatu Dan Dinas Perizinan"
    Dukung Sepakbola di Labuhanbatu, PT. Siringo - Ringo Salurkan Bantuan di Kecamatan Rantau Utara
    Aneh Tapi Nyata, KAN Cabut Akreditasi  UPT Laboratorium DLH Labuhanbatu  Uji Lab Diragukan
    Peduli dan Perhatian Dandim 0209/LB Meletakan Batu Pertama Pembangunan Rumah Wartawan yang Dibakar Orang Tidak Dikenal
    Wanita Tangguh Dukung TMMD ke 120 Kodim 0209/LB, Program Unggulan Kasad Wujudkan Impian Masyarakat
    Warga Tolak Rencana Bangunan Swalayan Ternama Dan Surati Bupati Labuhanbatu, Lurah : "Saya Mengetahui Surat Warga Ke Bupati Labuhanbatu Dan Dinas Perizinan"
    Dukung Sepakbola di Labuhanbatu, PT. Siringo - Ringo Salurkan Bantuan di Kecamatan Rantau Utara
    Aneh Tapi Nyata, KAN Cabut Akreditasi  UPT Laboratorium DLH Labuhanbatu  Uji Lab Diragukan
    Peduli dan Perhatian Dandim 0209/LB Meletakan Batu Pertama Pembangunan Rumah Wartawan yang Dibakar Orang Tidak Dikenal
    Dansatgas TMMD ke 120 Kodim 0209/LB Ucapkan Terimakasih Dua Titik Program Unggulan Kasad Tuntas Dikerjakan 
    Firman Nasution Terpilih jadi Ketua dalam Muscab ke V BPC HIPMI Labuhanbatu 
    Kodim 0209/LB Melaksanakan Penyuluhan Kesehatan Hipertensi Bagi Personel
    Apresiasi Kadis Pendidikan Labuhanbatu Terkait Kegiatan Baksos Yayasan Jurnalis Peduli Sosial
    Kompak dan Bersinergi, Iptu Sunaryo Pimpin Apel Pagi Satgas TMMD 120 Kodim 0209/LB

    Ikuti Kami