Apel Pagi dan Berdoa Runitas Personel Satgas TMMD ke 120 Kodim 0209/LB Sebelum Melaksanakan Pekerjaan

    Apel Pagi dan Berdoa Runitas Personel Satgas TMMD ke 120 Kodim 0209/LB Sebelum Melaksanakan Pekerjaan
    Personel Satgas TMMD ke 120 Kodim 0209/LB Melaksanakan Apel Pagi dan Berdoa

    Labuhanbatu Wartamiliter - Seluruh personel Satgas TMMD ke-120 Kodim 0209/LB terdiri dari prajurit TNI tiga matra dan personel Polres serta masyarakat sebelum melaksanakan pekerjaan fisik terlebih dahulu melaksanakan apel pagi.

    Apel pagi dipimpin Danton Satgas Iptu Sunaryo, didampingi Babinsa Koramil 04/LB Serda TP Manulang dan Bhabinkamtibmas Aiptu S. Sitepu tersebut guna memberikan pengarahan dan pembagian tugas, Jum'at 10 Mei 2024 , bertempat di Desa Selat Beting, Kecamatan Panai Tengah, Kabupaten Labuhanbatu, Provinsi Sumatera Utara (Sumut).

    Dalam arahannya Danton Iptu Sunaryo menyampaikan, rekan-rekan disini kita bekerja untuk mewujudkan pembangunan jalan yang di programkan dalam TMMD 120. Untuk itu diharapkan bekerjalah dengan baik dan tetap jaga kekompakan sesama personel dan masyarakat yang turut membantu.

    "Sebelum bekerja jangan lupa berdoa dan sarapan pagi terlebih dahulu dan tetap jaga faktor keamanan kerja dan kesehatan, " pesannya .

    Selanjutnya usai menerima arahan personel Satgas dan warga masyarakat masing-masing menuju sasaran fisik pekerjaan peningkatan jalan sepanjang 1.550 meter dengan lebar 5, 5 meter dari Desa Selat Beting menuju Desa Sei Siarti.

    Junaidi

    Junaidi

    Artikel Sebelumnya

    Plt Bupati Labuhanbatu Bersama Dansatgas...

    Artikel Berikutnya

    Kompak dan Bersinergi, Iptu Sunaryo Pimpin...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    PERS.CO.ID: Jaringan Media Jurnalis Independen
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Nagari TV, TVny Nagari!
    Advokat Tutik Rahayu dan Horas Sianturi: Penggiringan Opini Publik Tak Baik, Ini Sebenarnya
    Komitmen Keberlanjutan KAI Logistik: Penguatan Moda KA, Digitalisasi, dan Aksi Hijau
    Wanita Tangguh Dukung TMMD ke 120 Kodim 0209/LB, Program Unggulan Kasad Wujudkan Impian Masyarakat
    Warga Tolak Rencana Bangunan Swalayan Ternama Dan Surati Bupati Labuhanbatu, Lurah : "Saya Mengetahui Surat Warga Ke Bupati Labuhanbatu Dan Dinas Perizinan"
    Dukung Sepakbola di Labuhanbatu, PT. Siringo - Ringo Salurkan Bantuan di Kecamatan Rantau Utara
    Aneh Tapi Nyata, KAN Cabut Akreditasi  UPT Laboratorium DLH Labuhanbatu  Uji Lab Diragukan
    Peduli dan Perhatian Dandim 0209/LB Meletakan Batu Pertama Pembangunan Rumah Wartawan yang Dibakar Orang Tidak Dikenal
    Wanita Tangguh Dukung TMMD ke 120 Kodim 0209/LB, Program Unggulan Kasad Wujudkan Impian Masyarakat
    Warga Tolak Rencana Bangunan Swalayan Ternama Dan Surati Bupati Labuhanbatu, Lurah : "Saya Mengetahui Surat Warga Ke Bupati Labuhanbatu Dan Dinas Perizinan"
    Dukung Sepakbola di Labuhanbatu, PT. Siringo - Ringo Salurkan Bantuan di Kecamatan Rantau Utara
    Aneh Tapi Nyata, KAN Cabut Akreditasi  UPT Laboratorium DLH Labuhanbatu  Uji Lab Diragukan
    Peduli dan Perhatian Dandim 0209/LB Meletakan Batu Pertama Pembangunan Rumah Wartawan yang Dibakar Orang Tidak Dikenal
    Dansatgas TMMD ke 120 Kodim 0209/LB Ucapkan Terimakasih Dua Titik Program Unggulan Kasad Tuntas Dikerjakan 
    Firman Nasution Terpilih jadi Ketua dalam Muscab ke V BPC HIPMI Labuhanbatu 
    Kodim 0209/LB Melaksanakan Penyuluhan Kesehatan Hipertensi Bagi Personel
    Apresiasi Kadis Pendidikan Labuhanbatu Terkait Kegiatan Baksos Yayasan Jurnalis Peduli Sosial
    Kompak dan Bersinergi, Iptu Sunaryo Pimpin Apel Pagi Satgas TMMD 120 Kodim 0209/LB

    Ikuti Kami